Find Us On Social Media :

4 Cara yang Bisa Dilakukan untuk Jaga Kesehatan Mata Anak, Apa Saja?

Mata adalah salah satu aset penting bagi anak-anak untuk tumbuh sehat dan berprestasi. Bagaimana cara menjaga kesehatannya?

2. Konsumsi Makanan Sehat dan Bergizi

Jangan malas makan makanan sehat yang disediakan dan dipersiapkan untukmu, ya.

Makanan yang diperuntukkan untuk kesehatan mata anak-anak, misalnya berbagai jenis buah dan sayuran.

Beberapa asupan makanan yang diketahui punya efek baik untuk penglihatan misalnya telur, gandum utuh, daging ayam, juga ikan.

3. Melatih Indra Penglihatan

Mata anak terus berkembang sampai usianya mencapai 8 tahun.

Inilah yang mendorong anak-anak perlu dilatih penglihatannya selama waktu-waktu itu.

Beberapa cara yang bisa dilakukan untuk melatih penglihatan anak, misalnya bermain dengan berbagai media seperti mainan atau buku yang berwarna-warni, melihat pantulan diri di kaca, bermain petak umpet, hingga mewarnai.

4. Kurangi dan Batasi Penggunaan Gadget

Anak-anak perlu mengurangi kebiasaan penggunaan gadget berlebihan, lo.

Baca Juga: 8 Dampak Negatif Penggunaa Gadget Berlebihan pada Anak-Anak, Apa Saja?