Find Us On Social Media :

7 Faktor Pendorong Perdagangan Internasional, Apa Saja?

Perdagangan internasional adalah perdagangan yang dilakukan antar negara.

GridKids.id - Apakah kamu pernah mendengar istilah perdagangan internasional?

Interaksi dalam bentuk jual beli barang atau jasa atas dasar kesepakatan bersama ini disebut dengan perdagangan internasional.

Perdagangan internasional merupakan perdagangan yang dilakukan antar negara atau pemerintah negara dengan negara lain.

Bentuk perdagangan internasional terbagi menjadi tiga, yakni: 

- Perdagangan regional, perdagangan yang dilakukan oleh beberapa negara dalam satu kawasan, misalnya ASEAN.

- Perdagangan bilateral, perdagangan antara negara.

- Perdagangan multilateral, perdagangan antar negara yang tak dibatasi suatu kawasan. 

Faktor Pendorong Perdagangan Internasional 

Beberapa faktor pendorong negara melakukan perdagangan internasional, seperti:

1. Perbedaan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi 

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di setiap negara berbeda-beda. Pada negara maju, perkembangan iptek telah mencapai tingkat tinggi. 

Baca Juga: 8 Alasan Mengapa Indonesia Melakukan Kegiatan Perdagangan Internasional