Find Us On Social Media :

Metode Pelestarian Flora dan Fauna, Materi Geografi Kelas 11 SMA

Pelestarian flora dan fauna dilakukan lewat beberapa metode. Apa sajakah itu?

GridKids.id - Artikel Belajar dari Rumah (BDR) Materi Geografi Kelas 11 SMA kali ini kamu akan diajak mengenal tentang metode pelestarian flora dan fauna.

Dalam buku materi Geografi Kelas 11 SMA Kurikulum Merdeka Terbitan Kemdikbud, hlm. 100-103 kali ini kamu akan diajak mengenal tentang beberapa metode pelestarian flora dan fauna.

Untuk melaksanakan konservasi dibutuhkan metode atau cara supaya bisa berlangsung efektif dan efisien.

Ada dua metode konservasi flora dan fauna yang banyak dilakukan selama ini, yaitu metode in situ dan ex situ.

Yuk, simak sama-sama uraian penjelasan lengkapnya di bawah ini, Kids.

Metode Pelestarian Flora dan Fauna

1. Metode In situ

Metode In situ merupakan upaya pelestarian keanekaragaman hayati yang dilakukan langsung di habitat asli flora dan fauna yang bersangkutan.

In situ merupakan salah satu strategi pelestarian jangka panjang untuk keanekaragaman hayati yang ada di Indonesia.

Pelestarian cara ini mampu melindungi populasi dan komunitas alami di habitat aslinya.

Ada beberapa metode pelestarian dengan metode in situ, di antaranya:

Baca Juga: Pengertian Konservasi Lingkungan dan Jenis Metodenya, IPA Kelas 7 SMP Tema 6