Find Us On Social Media :

Jangan Dibiarkan, Berikut 3 Penyakit yang Disebabkan Komplikasi Asam Lambung

Penyakit yang dapat disebabkan karena komplikasi asam lambung.

GridKids.id - Kids, apa kamu salah satu penderita penyakit asam lambung?

Salah satu penyakit yang banyak menyerang orang-orang adalah asam lambung.

Asam lambung adalah cairan yang diproduksi oleh sel-sel lambung untuk membantu mencerna makanan.

Asam lambung mengandung asam klorida (HCl) dan enzim pencernaan, seperti pepsin.

Asam lambung penting untuk pencernaan yang sehat, tetapi jika jumlahnya terlalu banyak atau terlalu sedikit, dapat menyebabkan masalah kesehatan.

Jika kamu terkena penyakit asam lambung jangan dibiarkan begitu saja, Kids.

Ada beberapa masalah kesehatan yang dapat disebabkan oleh komplikasi asam lambung.

Berikut ini macam-macam penyakit yang disebabkan oleh komplikasi penyakit asam lambung.

1. Kerusakan pada Esofagus

Ketika asam lambung naik, itu dapat memasuki esofagus yaitu tabung yang menghubungkan mulut dengan perut.

Kerusakan esofagus dapat menyebabkan beberapa kondisi seperti:

Baca Juga: Memicu Asam Lambung Naik, Ini 6 Dampak Negatif Makan Gorengan saat Berbuka Puasa