Find Us On Social Media :

Okulasi: Pengertian, Tujuan, Macam, hingga Cara Proses Penanaman

Okulasi merupakan salah satu teknik perbanyakan secara vegetatif buatan yang dapat dilakukan untuk meningkatkan mutu tanaman

Manfaat perkembangbiakan dengan cara okulasi, sebagai berikut:

Adanya okulasi dapat berimbas pada proses perkembangbiakan yang lebih cepat.

Pasalnya, ini dipengaruhi faktor usia tanaman dan sifat induk yang unggul, serta pertumbuhan yang cepat.

Sebagai salah satu teknik perbanyakan vegetatif, okulasi dapat meningkatkan produktivitas suatu tanaman.

Sebab, proses ini didukung oleh induk atau bibit dengan produksi tinggi.

Inilah yang mendorong meningkatnya mutu dan produktivitas tanaman hasil okulasi yang menguntungkan.

Sifat seragam akan muncul dari hasil tanaman yang dibiakkan dengan okulasi.

Hal ini dikarenakan okulasi adalah teknik perkembangbiakan vegetatif tanpa adanya peleburan, sehingga satu induk tanaman dapat memperbanyak diri dan keturunannya memiliki sifat identik.

Baca Juga: Cara Mencangkok Tanaman, Ini Alat, Bahan, dan Langkah-Langkah yang Diperlukan

Proses Okulasi

Adapun untuk mekanisme dalam teknik okulasi ini sendiri, antara lain adalah sebagai berikut

1. Mengiris Batang Bawah (membuat jendela okulasi)