Find Us On Social Media :

Mengenal Pengertian 2 Jenis Devisa, Umum dan Kredit

Pengertian devisa umum dan kredit.

GridKids.id - Kids, apa saja yang kamu ketahui tentang devisa?

Ya, devisa adalah valuta asing yang digunakan sebagai alat transaksi di luar negeri.

Devisa atau valuta asing bisa digunakan secara internasional oleh berbagai negara.

Namun demikian, penggunaannya tetap berada dalam pengawasan moneter, yakni bank sentral.

Salah satu bentuk devisa adalah uang kertas asing atau (UKA).

Devisa sendiri digunakan sebagai alat transaksi dalam perdagangan internasional.

Itu artinya devisa memiliki fungsi yang hampir sama dengan uang kartal.

Devisa sendiri dibedakan ke dalam dua jenis.

Dua jenis devisa tersebut adalah umum dan kredit.

Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian mengenal tentang pengertian dua devisa tersebut, ya.

Yuk, langsung saja kita simak pengertian devisa umum dan kredit.

Baca Juga: Devisa: Pengertian, Fungsi dan Jenisnya, Materi IPS Kelas 8 SMP