GridKids.id - Apa saja kelebihan dan kekurangan barter, serta faktor terjadinya, Kids?
Diketahui barter menjadi salah satu cara perdagangan yang dilakukan oleh semua bangsa.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), barter adalah perdagangan dengan saling bertukar barang.
Barter merupakan kegiatan tukar menukar barang yang terjadi antara dua pihak tanpa perantara alat tukar yaitu uang.
Melansir dari gramedia.com, sistem barter berkaitan dengan perkembangan uang.
Sistem barter juga menjadi awal mula digunakannya uang sebagai alat transaksi jual beli atau alat tukar.
Yuk, simak informasi di bawah ini untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan sistem barter, ya!
Di bawah ini merupakan kelebihan sistem barter dalam kehidupan manusia, yaitu:
1. Menciptakan Sikap Toleransi Terhadap Sesama
Tahukah kamu? Pada sistem barter pihak yang bersangkutan akan memiliki sikap dan keinginan untuk saling tolong menolong sesama manusia.
Sikap saling toleransi ini membuat orang yang melakukan barter enggak ada yang merasa dirugikan, ya.
Baca Juga: Mengenal Sistem Barter: Pengertian, Jenis-Jenis, dan Syarat Terjadinya
Source | : | gramedia.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar