Find Us On Social Media :

Bisa Mengurangi Kualitas Rasa, Ini 5 Kesalahan dalam Mengolah Bawang Putih

Bawang putih merupakan salah satu bumbu masakan yang termasuk fundamental.

2. Menggunakan Bawang Putih Instan

Perlu diketahui sebisa mungkin hindari mengganti bawang puih segar dengan bawang putih cincang instan, bawang cincang kering, atau bubuk bawang putih, Kids.

Ini dikarenakan kualitas nutrisi bawang putih yang sudah diolah lebih banyak menurun, lo.

Selain itu, menggunakan bawang putih yang sudah diolah akan mengurangi kandungan allicin yang berfungsi mencegah penggumpalan darah.

3. Kesalahan dalam Menyimpan Bawang

Cara menyimpan bawang putih yang salah ternyata bisa memengaruhi rasa dan nutrisinya, lo.

Setiap jenis bawang putih memiliki cara dan tempat ideal dalam menyimpannya ya, Kids.

Bawang putih segar yang baru dipanen harus disimpan dalam kemari pendingin dan dihabiskan dalam sepekan.

Sementara bawang putih kering atau yang sudah dikemas sebaiknya jangan disimpan dalam lemari es. Kamu bisa meletakkan bawang putih kering di ruangan terbuka.

Baca Juga: Tak Cepat Busuk dan Tahan Lama, Begini Cara Menyimpan Bawang Putih, Sudah Tahu?

Selain itu juga bisa disimpan dalam kantung kertas atau jaring selama ada sirkulasi udaranya, ya.