Find Us On Social Media :

7 Tanda-Tanda Tubuh Kelebihan Gula, Bisa Sebabkan Gangguan Metabolik

Gula adalah salah satu asupan yang diperlukan tubuh untuk memeroleh energi, tapi konsumsinya enggak boleh berlebihan supaya enggak membawa dampak buruk untuk kesehatan.

Hal ini mungkin berkaitan dengan fenomena sugar crash akibat konsumsi gula berlebihan yang bisa memicu kondisi tubuh berubah lemas, brain fog, hingga perubahan suasana hati.

Selain itu, terlalu banyak konsumsi gula bisa memicu makin parahnya gejala kecemasan sehingga menghambat tubuh untuk secara alami mengatasi stres.

4. Kecanduan Asupan dengan Cita Rasa Manis

Penelitian ilmiah menunjukkan bahwa gula bisa menyebabkan seseorang kecanduan karena lidah atau indera perasanya terbiasa dengan rasa manis.

Perasaan terbiasa ini bisa menyebabkan seseorang merasa ketagihan dan enggak bisa berhenti mengonsumsi asupan yang punya cita rasa manis.

5. Fungsi Penglihatan Menurun

Ketika glukosa enggak bisa didistribusikan ke seluruh tubuh dengan stabil maka bisa memengaruhi fungsi organ mata, yaitu memicu pandangan menjadi kabur.

Kaitan antara diabetes dan gangguan mata berkaitan dengan kondisi kesehatan pasien diabetes, yaitu Retinopati yang bisa memicu munculnya bercak-bercak pendarahan pada bola mata.

Inilah yang lambat laut bisa memicu kemampuan mata seseorang untuk melihat jadi terus menurun secara perlahan.

6. Masalah Kesehatan Kulit

Baca Juga: 5 Buah-Buahan yang Baik untuk Kesehatan Kulit, Dari Pepaya Hingga Labu