Lantas, selain menghindari makanan tersebut apa saja yang bisa dilakukan untuk mencegah vertigo kambuh?
Di bawah ini merupakan beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mencegah vertigo kambuh, antara lain:
1. Menghindari gerakan membungkuk
2. Mencukupi kebutuhan cairan tubuh
3. Membatasi asupan makanan berlemak
4. Menghindari gerakan meregangkan leher
5. Menghindari gerakan kepala yang tiba-tiba
Itulah informasi tentang makanan yang harus dihindari penyandang vertigo.
(Penulis: Dinno Baskara)
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.