Find Us On Social Media :

Hindari Varises dan Nyeri Otot, 5 Makanan Ini Ampuh Melancarkan Peredaran Darah

Kaki nyeri karena peredaran darah tidak lancar.

Hal ini dapat menurunkan tekanan darah tinggi pada seseorang.

2. Bawang Bombai

Bawang bombai mengandung antioksidan flavonoid yang baik untuk kesehatan jantung.

Dengan mengonsumsi bawang bombai dapat meningkatkan peredaran darah, lo.

3. Ikan Salmon atau Makarel

Ikan salmon dan makarel dapat memperlancar peredaran darah dalam tubuh.

Kedua ikan tersebut memiliki kandungan asam lemak omega-3 yang memberikan dampak baik pada tubuh, salah satunya lancarkan sirkulasi darah.

Asam lemak omega-3 membatu melepaskan nitrat yang membantu melebarkan pembuluh darah, Kids.

Baca Juga: Macam-Macam Gangguan pada Sistem Peredaran Darah, Biologi Kelas 8 SMP

4. Buah Delima

Ada juga buah delima yang bisa kamu konsumsi untuk melancarkan peredaran darah.