Find Us On Social Media :

4 Faktor Risiko Anemia, Salah Satunya Akibat Gangguan Pencernaan

Pembahasan mengenai faktor risiko anemia yang perlu diketahui.

GridKids.id - Kids, apakah kamu tahu apa saja faktor risiko anemia yang terjadi pada tubuh?

Di dalam artikel ini, GridKids akan membahas sejumlah faktor risiko anemia yang perlu diketahui, salah satunya mengalami gangguan pencernaan.

Sebelumnya, apa yang dimaksud dengan anemia?

Anemia adalah kondisi ketika tubuh seseorang kekurangan sel darah merah yang mengandung hemoglobin.

Hemoglobin adalah metaloprotein di dalam sel darah merah yang berfungsi sebagai pengangkut oksigen dari paru-paru ke seluruh tubuh

Ya, benar sekali! Hemoglobin dibutuhkan tubuh untuk mengangkut oksigen dan nutrisi dalam darah.

Hemoglobin tentu akan berkaitan dengan anemia yang bisa menimbulkan berbagai komplikasi berbahaya jika enggak ditangani segera.

Berikut ini pembahasan lengkap mengenai sejumlah faktor risiko anemia yang perlu untuk diketahui.

Langsung saja simak ulasannya, yuk!

Baca Juga: 6 Manfaat Konsumsi Jeruk, dari Cegah Anemia Hingga Jaga Kondisi Kulit

Faktor Risiko Anemia yang Perlu Diketahui