Find Us On Social Media :

Populer di Dunia, Ketahui 5 Manfaat Kubis Merah yang Bisa Dikonsumsi Mentah atau Dimasak

Kubis merah memiliki rasa yang mirip dengan kubis hijau.

GridKids.id - Kids, kubis merah menjadi sayuran yang populer saat ini.

Sayuran ini termasuk dalam genus Brassica.

Kubis merah memiliki rasa yang mirip dengan kubis hijau.

Umumnya, sayuran ini diolah menjadi menu makanan sehari-hari.

Untuk mengetahui apa saja manfaat kubis merah bagi tubuh, simak informasi di bawah ini, ya.

1. Melancarkan Pencernaan

Salah satu manfaat kubis merah adalah membantu melancarkan pencernaan.

Manfaat ini berasal dari kandungan serat dalam kubis merah yang membantu melancarkan pencernaan.

Di samping itu, sayuran ini juga mampu menghasilkan bakteri baik bagi lambung dan memperkuat sistem kekebalan tubuh.

Baca Juga: Enggak Asing bagi Orang Indonesia, Inilah 5 Manfaat Mengonsumsi Daun Kubis yang Sering Diabaikan

Sehingga sayuran ini termasuk ramah dengan lambung, ya.

2. Mengurangi Risiko Penuaan Dini