Find Us On Social Media :

Bisa Dialami Siapa Saja, Ketahui 5 Penyebab Sering Lupa, Salah Satunya Kurang Tidur

(ilustrasi) Salah satu penyebab sering lupa adalah kurang tidur.

GridKids.id - Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), lupa adalah lepas dari ingatan, enggak ada dalam pikiran atau ingatan lagi.

Sering lupa identik dengan sudah lanjut usia (lansia) padahal usia muda juga bisa mengalaminya.

Penyebab sering lupa yang umum terjadi adalah faktor penuaan.

Namun, mengapa seseorang bisa sering lupa padahal usianya masih muda?

Apakah berkaitan dengan kondisi medis tertentu?

Berikut ini beberapa penyebab seseorang sering lupa padahal masih berusia muda, yaitu:

1. Kurang Tidur

Salah satu penyebab sering lupa adalah kurang tidur.

Nah, kurang tidur bisa disebabkan karena banyaknya kegiatan yang dilakukan.

Baca Juga: Sering Lupa Sesaat atau Lupa Menaruh Benda, Berikut Ini 5 Penyebab Kabut Otak, Apa Saja?

Selain bikin sering lupa, kurang tidur juga bisa membuat kecemasan dan perubahan suasana hati.

2. Gangguan Tiroid