GridKids.id - Kids, apa kamu suka berbagai makanan dengan varian daging?
Daging dapat menjadi sumber protein yang baik untuk tubuh.
Selain itu, daging juga dapat diolah menjadi berbagai macam masakkan. Salah satunya adalah daging gepuk.
Nah, mumpung sebentar lagi kita akan libur, bagaimana mencoba memasak daging gepuk?
Baca Juga: Enggak Asing bagi Orang Indonesia, Inilah 5 Manfaat Mengonsumsi Daun Kubis yang Sering Diabaikan
Gepuk adalah makanan khas Sunda yang terbuat dari daging sapi.
Cita rasa daging gepuk memang lezat, terasa manis dan gurih.
Sekarang cari tahu cara membuat dan resep daging gepuk, yuk!