Find Us On Social Media :

Sebaiknya Dihindari, Inilah 5 Hal yang Enggak Boleh Dilakukan Setelah Berolahraga Bisa Berakibat Fatal

Olahraga dapat membantu menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh.

Kamu dapat meluangkan waktu sebanyak mungkin setelah berolahraga untuk merasa rileks dan bebas dari tekanan.

Nah, oleh karena itulah jangan langsung main ponsel setelah berolahraga, Kids.

4. Pergi dengan Pakaian Olahraga

Pergi dengan pakaian olahraga enggak diperbolehkan, Kids. hal ini dikarenakan keringat dapat membahayakan sistem kekebalan tubuh.

Kita dapat terkena infeksi kulit atau jamur jika enggak segera berganti pakaian. Bahkan jika pakaian tersebut kering maka bau dan bakteri akan tetap ada.

5. Melewatkan Peregangan

Melewatkan peregangan merupakan hal yang sering dilakukan ketika selesai berolahraga. Pendinginan penting dilakukan soalnya jika melewatkannya dapat menyebabkan cedera.

Pendinginan dapat dilakukan dengan berjalan di treadmill selama 5-10 menit.

Nah, demikianlah pembahasan mengenai beberapa hal yang sebaiknya enggak dilakukan setelah berolahraga.

Baca Juga: Antara Air Es dan Air Dingin, Adakah yang Boleh Diminum Setelah Olahraga?

(Penulis: )

----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.