Find Us On Social Media :

Peta Pikiran dalam Teks 'Usaha Ekonomi yang Dikelola Kelompok', Kelas 5 SD Tema 8

Ilustrasi kegiatan ekonomi yang tumbuh dan dikembangkan bersama.

GridKids.id - Kids, usaha ekonomi berdasar pengelolanya bisa dibagi menjadi usaha individu dan usaha berkelompok.

Kali ini kamu akan diajak mencermati sebuah teks bacaan dalam buku tematik kelas 5 SD Tema 8 halaman 75-78, yang membahas tentang usaha ekonomi yang dikelola kelompok.

Usaha ini dikelola bersama-sama, baik dari segi modal, pengelolaan, atau bahkan dari segi keuntungan.

Selanjutnya kamu diminta membuat peta pikiran berdasar paragraf yang kamu cermati dalam paragraf-paragram teks bacaan tersebut.

Baca Juga: Menulis Informasi Penting dalam Diagram 'Menghargai Kegiatan Usaha Ekonomi Orang Lain', Kelas 5 SD Tema 8

Yuk, simak seperti apa peta pikiran yang bisa disusun dari diagram yang terdapat pada halaman 79 berikut ini!

1. Firma

Pengertian: Usaha ekonomi bersama yang didirikan oleh sekurangnya dua sekutu.

Ciri-ciri:

2. Persekutuan Komanditer (CV)

Pengertian: Bentuk badan usaha yang didirikan dan dimiliki oleh dua orang atau lebih untuk mencapai tujuan bersama.

Ciri-ciri:

Baca Juga: Fakta Menarik Mengenai Tesla, Perusahaan Mobil Listrik Tercanggih di Dunia dengan Penghasilan Miliaran USD

3. Perseroan Terbatas (PT)

Pengertian: Usaha bersama yang modalnya berupa kumpulan saham sebagai bukti kepemilikan suatu perusahaan atas penyetoran modal.

Ciri-ciri:

4. Koperasi

Pengertian: Badan usaha yang beranggotakan orang-orang atau badan hukum koperasi yang kegiatannya berlandaskan prinsip koperasi sekaligus gerakan ekonomi rakyat yang berdasar asas kekeluargaan.

Koperasi awalnya dikembangkan oleh bapak Drs. Mohammad Hatta, sehingga beliau disebut sebagai Bapak Koperasi Indonesia.

Baca Juga: Pengertian dan Contoh Sistem Ekonomi, Liberal, Sosialis dan Campuran

Ciri-ciri:

Koperasi berkembang menjadi lima bentuk, antara lain:

5. Badan Usaha Milik Negara (BUMN)

Pengertian: Perusahaan yang seluruh atau sebagian besar modalnya dimiliki negara.

Ciri-ciri:

Baca Juga: Peta Pikiran Pengaruh Kegiatan Ekonomi Terhadap Kesejahteraan Masyarakat, Kelas 5 SD Tema 8

Itulah tadi 5 peta pikiran berdasar uraian teks bacaan 'Usaha Ekonomi yang Dikelola Kelompok' pada buku tematik kelas 5 SD Tema 8 halaman 75-78.

Semoga referensi jawaban pada peta pikiran ini bisa membantumu memahami keseluruhan teks bacaan, ya, Kids.

----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.