GridKids.id - Tesla Motors adalah sebuah perusahaan otomotif dan penyimpanan energi asal Amerika Serikat.
Perusahaan ini didirikan oleh Elon Musk, Martin Eberhard, Marc Tarpenning, JB Straubel dan Ian Wright, yang berbasis di Palo Alto, California.
Tesla memiliki spesialisasi akan mobil listrik, komponen mesin, dan juga memproduksi perangkat pengisi ulang baterai.
Baca Juga: 5 Urutan Mobil Sport Mewah Tercepat di Dunia, Kecepatannya Ada yang Mencapai 500 Km Per Jam
Kabarnya, Tesla akan bekerja sama dengan pemerintah Indonesia. Hal ini pun terus menjadi perbincangan sejumlah warganet.
Alasannya, Tesla adalah mobil yang sangat canggih dan merupakan kendaraan impian setiap orang.
Nah, berikut fakta menarik mengenai mobil Tesla yang sangat canggih. Apa sajakah itu?
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar