3. Rendam dalam Air Garam
Air garam ternyata bisa mencegah proses oksidasi pada kentang, Kids.
Caranya cukup mudah, setelah kentang dikupas, masukkan ke dalam air yang sudah dicampur garam.
Pastikan sudah terendam semua, mulai dengan menggosok permukaan sebentar untuk menghilangkan tanah yang enggak sengaja menempel.
Baca Juga: Mudah Dilakukan di Rumah, Ini Bahan Alami yang Ampuh Atasi Diare Tanpa Efek Samping
4. Rendam Air Lemon atau Cuka
Kamu bisa menggunakan air lemon atau cuka jika enggak mau menggunakan garam. Pertama, tuang secukupnya air lemon atau cuka ke wadah air bersih.
Masukkan kentang yang sudah dikupas ke dalam wadah. Rendam sebentar saja dan jika lama akan mengubah rasa kentang.
Sesuaikan takarannya supaya kentang enggak berubah asam setelah direndam.
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.