Find Us On Social Media :

Ini 5 Penyebab Sering Mengantuk Meski Sudah Tidur Cukup, Salah Satunya Jarang Olahraga

(Ilustrasi) mengantuk padahal sudah tidur cukup.

GridKids.id - Kids, enggak ada yang lebih baik untuk mengatasi rasa kantuk selain tidur.

Sayangnya, terdapat sebagian orang yang terkadang masih merasa lelah dan mengantuk walaupun sudah tidur cukup.

Nah, apakah kamu salah satunya?

Baca Juga: Lemas dan Pusing Setelah Menerima Vaksin COVDI-19? Konsumsi Makanan Ini Agar Lebih Baik

Kalau iya, kamu sebaiknya segera cari tahu mengapa hal ini bisa terjadi karena bisa berdampak buruk untuk kesehatan.

Masih mengantuk walaupun sudah tidur dapat mengganggu aktivitas yang akan kamu kerjakan.

Terlebih, jika hal ini terjadi secara jangka panjang yang dapat menurunkan kualitas hidup, lo. 

Nah, inilah beberapa penyebab seseorang sering mengantuk.

Baca Juga: 6 Hal yang Efektif Membantu Kita agar Bisa Bangun Lebih Awal