Find Us On Social Media :

Penting Diketahui, Begini Cara Mendorong Imunitas Tubuh Agar Cepat Negatif Saat Isolasi Mandiri

Salah satu hal yang dapat mendorong imun tubuh agar cepat negatif dari COVID-19 adalah dengan berjemur.

1. Berjemur di Bawah Sinar Matahari Dengan rutin berjemur di bawah sinar matahari pagi, kamu dapat meningkatkan kadar vitamin D di dalam tubuh serta menjaga imunitasnya. Vitamin D di dalam tubuh bekerja sebagai agen anti inflamasi dan regulator sistem imun. Makanya, kamu harus berjemur di pagi hari sekitar pukul 09.00-10.00 dengan durasi 20-25 menit.

Baca Juga: Minuman Tradisional yang Ampuh Tingkatkan Imun Tubuh saat Pandemi COVID-19, Apa Saja?2. Selalu Melatih Pernapasan

Gejala umum yang sering terjadi saat positif corona adalah sesak napas dan gangguan pernapasan. Enggak disarankan untuk berolahraga karena dapat mengakibatkan sesak napas pada pasien. Tetapi, jika menjalani masa isolasi mandiri, kamu bisa melakukan latihan pernapasan untuk tetap menjaga jaringan paru.

Latihan pernapasan dapat kamu lakukan sendiri dengan menonton tutorialnya di kanal Youtube.