GridKids.id - Takjil di bulan Ramadan biasanya identik dengan yang manis-manis dan sering dijual di pasaran.
Salah satunya bubur candil ketan hitam yang menjadi kudapan favorit untuk berbuka puasa.
Baca Juga: Bebas Santan dan Susu, Intip Resep Es Buah Sederhana untuk Takjil Buka Puasa
Yap, bubur candil ketan hitam banyak menjadi incaran karena rasanya yang manis dan kenyal.
Selain ditemukan di pasaran, kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan cara sederhana, Kids.
Cocok sebagai kudapan buka puasa bersama keluarga, yuk, langsung saja kita lihat resep dan cara membuat bubur candil ketan hitam di sini!