Find Us On Social Media :

Sering Dianggap Sepele, Ternyata Kangkung Memiliki Manfaat Kesehatan Hingga Turunkan Tekanan Darah

Kangkung memiliki kandungan yang baik untuk kesehatan salah satunya menurunkan tekanan darah.

GridKids.id - Kangkung salah satu sayuran yang memiliki banyak manfaat kesehatan, Kids.

Untuk kangkung sendiri sangat mudah ditemukan di Indonesia serta dapat diolah berbagai macam masakan.

Meskipun selama ini kangkung selalu dianggap remeh karena menimbulkan rasa ngantuk setelah makan.

Baca Juga: Tips Jitu Menyimpan Sayuran Agar Tahan Lama dan Tetap Segar, Tahan Berbulan-bulan

Tetapi kangkung memiliki kandungan vitamin dan mineral penting untuk kesehatan.

Kandungan tersebut seperti vitamin A, vitamin C, kalium, zat besi, kalsium, fosfor, dan antioksidan.

Lalu apa saja manfaat kangkung jika dimakan secara rutin? yuk, kita bahas agar kamu tahu, Kids.