Find Us On Social Media :

Sering Diremehkan dan Dijadikan Jus, Siapa Sangka Buah Ini Punya Banyak Kandungan Baik untuk Tubuh

Tomat

GridKids.id - Buah tomat terkadang hanya dijadikan hiasan untuk sebuah makanan atau lalapan.

Namun tahukah kamu? buah tomat memiliki banyak manfaat kesehatan, lo.

Selain enak dimakan mentah untuk dijadikan lalapan, tomat juga enak saat dijadikan jus.

Tomat sendiri memiliki kandungan vitamin dan mineral yang sangat baik untuk tubuh.

Kandungan dalam tomat

Untuk vitamin yang terdapat dalam tomat yaitu A, C, K, B6, kalium, folat, thiamin, magnesium, dan fosfor, vitamin tersebut sangat bagus untuk tubuh.

Makanan yang memiliki kadar air yang tinggi seperti tomat mampu melancarkan usus serta melembabkanya.

Selain itu, tomat yang kaya akan serat akan mencegah terjadinya sembelit, karena serat akan melancakan saat melakukan buang air.

Lalu ada kandungan Vitamin A yang dapat sakit mata dan mampu meningkatkan pengelihatan dengan adanya vitamin A.

Baca Juga: Banyak yang Belum Tahu, Berbagai Tanaman Sayur Ini Bisa Ditanam di Pot, Kalau Panen Bisa untuk Stok di Rumah

Baca Juga: Jangan Pernah Mengukus Sayuran-Sayuran Ini, Bukannya Sehat Justru Sebaliknya, Ini Alasannya