Find Us On Social Media :

Test Kepribadian dengan Jari Tanganmu, Jari Manis atau Telunjuk yang Lebih Panjang?

test kepribadian untuk menunjukkan jati diri

GridKids.id - Kepribadian setiap orang pastinya berbeda-beda, Kids. 

Biasanya kita bisa melihat kepribadian seseorang dari kebiasaan yang sering dilakukan.

Kepribadian seseorang biasanya sudah melekat dengan diri seseorang.

Nah, tahukah kamu? kepribadian seseorang ternyata bisa dilihat dari ukuran jari tangan, lo.

Coba perhatikan jari telunjuk dan jari manis di tanganmu.

Ada orang yang memiliki jari telunjuk lebih pendek daripada jari manis, ada juga sebaliknya.

Kalau kamu sendiri bagaimana? yuk, cari tahu jawabannya dengan melihat gambar di bawah ini!

Baca Juga: Enggak Asal, Ini Daftar Zodiak yang Dikenal Bijak Saat Ambil Keputusan

Baca Juga: Sering Merasa Enggak Cocok dengan Orang Lain? Rupanya Ini Teman yang Cocok Buat Kita Berdasarkan Golongan Darah

 

1. Jari telunjuk lebih pendek daripada jari manis

Kids, apakah jari telunjukmu lebih pendek daripada jari manis?

Ternyata, orang-orang dengan jari manis yang lebih panjang termasuk orang yang menyenangkan.

Bahkan orang-orang ini mampu membuat orang sekitarnya merasa nyaman di dekatnya.

Ini karena orang-orang dengan jari manis yang lebih panjang adalah orang yang menarik dan asik.

Mereka dikenal dengan julukan 'si ramah', karena sosoknya yang baik hati.

 

Jika kamu pemilik tipe jari ini, kamu tahu bagaimana cara menangani seseorang di sekitarmu.

Selain itu, kamu juga dikenal sebagai seorang yang tenang dan bisa menghadapi sesuatu dengan pikiran yang tenang.

Dengan cara berpikir yang realistis dan independen membuatmu cerdas dalam memecahkan masalah.

Orang dengan jari seperti ini cocok bekerja sebagai ilmuwan, insinyur, atau politisi.

Baca Juga:

 
Jika kamu memiliki jari manis dan telunjuk yang sama panjang, maka kamu dikenal sebagai sosok yang seimbang dan konsisten.
 
Orang-orang dengan jari ini dikenal sebagai sosok yang mampu beradaptasi.
 
Selain itu, kamu juga dikenal sebagai sosok yang enggak emosional dan bisa menjaga diri.
 
Namun, jika sudah marah dan emosi, maka kamu enggak akan segan untuk menghukum orang yang bersalah.

 

Kamu pun enggak suka dengan drama dan selalu ingin menjaga perdamaian.

Selalu santai dan enggak mau ambil pusing, kamu cenderung malas untuk berdebat dengan seseorang. Terlebih jika seseorang itu enggak penting-penting amat.

Makanya kamu dikenal sebagai sosok yang santai dan disukai banyak orang.

Daripada pusing memikirkan sesuatu yang enggak ada manfaatnya, kamu justru lebih senang untuk memanfaatkan hidup sebaik-baiknya.

Baca Juga:

Nah, Kids, apa jari telunjukmu lebih panjang daripada jari manis?

Berbeda dengan pemilik jari yang sama panjang, sosok pemilik jari ini sangat ambisius.

Mereka sangat fokus untuk mencapai goals mereka.

Enggak suka ribet dan bertele-tele adalah ciri khas pemilik jari ini.

 

Mereka juga enggak suka melibatkan orang lain dan memilih berdiri di kaki sendiri.

Menurut mereka, dengan tekun dan bekerja keras maka bisa memberikan hasil yang baik.

Itulah mengapa mereka dikenal sangat suka sendiri dan enggak suka orang lain mengusik mereka.

 

Nah, Kids, kamu memiliki jari yang mana, nih?

Baca Juga: Pantas Saja Selalu Ingin yang Sempurna, 4 Zodiak Ini Ternyata Terlahir Sebagai Seorang Perfeksionis, Kamu Termasuk?

Baca Juga: Dulu Terkenal dengan Nama

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik dihttps://www.gridstore.id.