Find Us On Social Media :

Enggak Disangka Ternyata Jus Semangka Kaya Akan Manfaat, Salah Satunya Mencegah Radang

Jus semangka

1. Menyegarkan dan Memulihkan Tubuh

Di dalam jus semangka terdapat beberapa kandungan menyehatkan, salah satunya adalah asam amino yang disebut L-citrulline.

Semangka enggak hanya membantu mempertahankan keseimbangan cairan tubuh, tapi baik untuk ginjal, kantong empedu, dan kandung kemih.

Efek alkalin dalam semangka juga baik membantu melindungi hati kita.

Baca Juga: Antara Buah Naga Merah, Putih, dan Kuning, Mana yang Lebih Kaya Manfaat?

2. Serat dengan antioksidan

Dalam jus semangka terdapat beberapa antioksidan alami yang cukup kuat, yaitu sumber vitamin C dan beta karoten yang berubah menjadi vitamin A dalam tubuh.

Antioksidan ini sangat baik untuk mencegah berbagai penyakit di tubuh.