4. Umbi lapis
Umbi lapis adalah daun berlapis yang membentuk umbi.
Di bagian tengah umbi lapis itulah tumbuh tunas.
Daun itu tersusun berdekatan dan tumbuh pada permukaan atas ruasnya.
Umbi lapis dari tunas terluar akan tumbuh membentuk tunas baru (siung).
Bawang merah adalah contoh tumbuhan yang berkembang biak dengan umbi lapis.
5. Spora
Spora bentuknya mirip biji namun sangat kecil.
Spora hanya bisa dilihat dengan menggunakan mikroskop bukan dengan mata biasa.
Spora dibentuk dalam kotak spora (sporangium).
Tumbuhan paku adalah tumbuhan yang berkembangbiak dengan spora.
Baca Juga: Perkembangbiakan Tumbuhan Paku dan Ciri-cirinya, IPA Kelas 9 SMP
Source | : | Buku 'IPA DASAR untuk PGMI/PGSD' karya Zainul Alim, M.Pd |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar