GridKids.id - Kids, apakah kamu tahu cara penulisan tanda baca titik dua?
Saat membaca sebuah artikel maupun buku, kita biasanya menemukan tanda baca titik dua dan titik dua koma.
Namun, apakah penulisan titik dua menggunakan spasi atau tidak?
Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI) menyusun penggunaan titik dua dan kaidah penulisannya, Kids.
Tapi, PUEBI tak secara spesifik menjelaskan spasi pada titik dua. Untuk itu, kita bisa menggolongkan penggunaan spasi berdasarkan penggunaan titik dua.
Agar kamu lebih memahaminya, berikut adalah penjelasan lengkapnya!
Cara Penulisan Tanda Baca Titik Dua
Titik dua selalu berada di antara satu kata dengan kata lainnya. Tanda titik dua umumnya melekat pada kata yang lebih dulu tanpa ada spasi, dan kata berikutnya menggunakan spasi.
Penulisan titik dua yang melekat pada kata sebelumnya ada pada kaidah penulisan, seperti:
1. Titik dua yang dipakai dalam judul dan anak judul suatu karangan.
2. Titik dua yang dipakai sebagai penanda ayat dalam kitab suci.
Baca Juga: Cara dan Contoh Penulisan Kata Sandang Si dan Sang dalam Bahasa Indonesia
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar