2. Lentil
Kacang-kacangan merupakan sumber protein, serat, dan zat besi yang baik untuk kesehatan tubuh.
Lentil bisa membantu menurunkan kadar kolesterol, karena dalam tiga sendok makan lentil setara 9 gram protein.
3. Kentang
Kentang adalah salah satu sumber karbohidrat yang bahkan bisa menggantikan nasi.
Tapi, ternyata kentang juga bisa dijadikan pengganti daging, lo.
Pada 100 gram kentang, terdapat 2,1 gram protein yang bisa memenuhi setidaknya 10% kebutuhan protein harian tubuhmu.
4. Jagung
Kandungan protein pada jagung yang direbus bisa dijadikan pengganti daging untuk orang yang enggak makan daging.
Berdasarkan Data Komposisi Pangan Indonesia, 100 gram jagung rebus memiliki 3,8 gram protein.
Jagung konvensional yang enggak dimodifikasi genetikanya baik dikonsumsi untuk kesehatan tubuh.
Baca Juga: 13 Fakta Ilmiah Jagung, Pangan Alternatif Pengganti Nasi yang Kaya Serat
Source | : | klikdokter.com,kids.grid.id |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar