GridKids.id - Tangan terasa gatal adalah gejala umum yang bisa disebabkan oleh berbagai faktor.
Gatal pada tangan adalah gejala yang umum dialami oleh banyak orang.
Jika tangan terasa gatal maka akan mengganggu konsentrasi dan kegiatan ya, Kids.
Gejala tangan gatal bisa bervariasi, tetapi juga meliputi gatal intens di kulit tangan, kemerahan, bengkak, ruam pada kulit, serta kulit yang kering, pecah-pecah, dan bersisik.
Tak sedikit orang yang akan berusaha meringankan rasa gatal dengan menggaruk atau mengusapnya.
Untuk mengatasi tangan terasa gatal yang biasanya disertai sensasi panas, penting untuk mengetahui penyebabnya.
Berikut ini adalah beberapa masalah kesehatan yang bisa menyebabkan tangan terasa gatal, antara lain:
1. Alergi Kulit
Alergi kulit adalah reaksi tubuh terhadap substansi tertentu yang dianggap sebagai ancaman oleh sistem kekebalan tubuh.
Alergen seperti deterjen, pewarna pakaian, lateks, atau bahan kimia dalam produk rumah tangga bisa memicu reaksi alergi dan menyebabkan gatal pada tangan.
2. Eksim
Baca Juga: Ditandai dengan Bentol dan Gatal di Kulit, Ini 5 Faktor yang Memicu Alergi Dingin
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar