3. Ahli Melompat
Seperti yang telah disampaikan di atas, seekor katak bisa melompat sampai 20 kali panjang tubuhnya!
4. Bernapas Melalui Kulit
Katak dapat bernapas melalui kulit mereka karena lapisan tipis lendir yang menutupi mereka. Lendir ini membantu menjaga kulit katak tetap lembab dan melindunginya dari bakteri dan organisme berbahaya lainnya.
5. Katak Tak Bisa Ditemukan di Antartika
Katak adalah hewan yang bisa beradaptasi di berbagai habitat kecuali antartika yang sangat dingin!
6. Ada Sejak Zaman Dinosaurus
Katak adalah salah satu kelompok hewan paling kuno di Bumi. Katak pertama kali muncul di planet kita sekitar 250 juta tahun yang lalu.
7. Kulit yang Menakjubkan
Kulit katak sangat menarik! Mereka memiliki kulit yang lembab dan licin untuk membantu mereka tetap terhidrasi.
8. Mode Hidup Ganda
Baca Juga: Punya Kemampuan Unik, 5 Hewan Ini Bisa Memprediksi Cuaca #AkuBacaAkuTahu
Source | : | AZ Animals |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar