GridKids.id - Banyak orang yang melakukan hobinya untuk melepas kejenuhan setelah lelah beraktivitas.
Biasanya hobi yang dilakukan orang yaitu, berolahraga, kesenian, hingga traveling.
Namun ada hobi yang dapat meningkat IQ dan membuatmu tambah cerdas, apa saja ya? Yuk simak penjelasannya!
1. Bermain Musik
Untuk meningkatkn kecerdasanmu, kamu bisa bermain musik kesukaanmu.
Seorang peneliti menemukan temuan bahwa faktanya, bermain musik menggunakan kedua bagian "belahan otak sambil meningkatkan aktivitas di dalam corpus callosum (jembatan)".
2. Olaharaga dan Merajut
Olahraga dan merajut memang kegiatan yang mengasikan. Kedua kegiatan yang melibatkan stimulasi kognitif.
Dalam studi tersebut, 71% mengatakan merajut membantu meningkatkan tingkat konsentrasi mereka, sementara mereka yang berolahraga ditemukan memiliki volume otak yang lebih besar dalam memori.
3. Membaca Buku
Manfaat membaca adalah sama baiknya dengan menikmati sebuah film atau series yang menyenangkan.
Baca Juga: Bagaimana Cara Menghadapi Perbedaan Kegemaran dengan Teman? Kelas 4 SD
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Corry Samosir |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar