Penting untuk menerapkan rutinitas penyiraman yang konsisten agar tanaman terbiasa.
Waktu terbaik untuk menyiram tanaman adalah di pagi hari saat matahari terbit, sore hari, dan terakhir di malam hari sebelum tidur.
Menyiram tanaman ketika matahari sedang panas, dapat merugikan tanaman karena bisa menyebabkan air menguap sebelum menyerapnya dengan baik.
Untuk orang yang menyiram tanaman di malam hari, hindari membasahi daunnya karena dedaunan yang terendam air semalaman bisa meningkatkan terkena penyakit jamur.
2. Terlalu sedikit atau terlalu banyak memberi air
Kesalahan lainnya yang kerap dilakukan adalah menyiram terlalu sedikit atau terlalu banyak.
Menenggelamkan tanaman dapat menyebabkan terlalu banyak air yang masuk ke dalam sel sehingga terbelah dua atau lisis.
Hal ini bisa dihindari dengan memastikan adanya lubang drainase pada pot, dengan tak menyiram tanaman sehari sebelum hujan deras, dan mengikuti jadwal penyiraman.
Penyiraman yang kurang pun dapat merugikan pertumbuhan tanaman. Untuk itu, kita harus memastikan bahwa tanah harus lembap setiap saat dengan menekan jari satu inci ke dalam tanah.
3. Tekanan air terlalu besar
Baca Juga: Selain Indah, 5 Tanaman Bunga Ini Minim Perawatan dan Mudah Tumbuh
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar