5. Memutihkan Gigi
Cuka apel juga bisa berfungsi untuk memutihkan gigi.
Kandungan asam asetat pada cuka apel mampu membersihkan kotoran yang menempel pada gigi.
Namun demikian, berkumur terlalu sering dengan cuka apel bisa menyebabkan lapisan enamel gigi terkikis.
Itulah beberapa manfaat dari cuka apel untuk kesehatan ya, Kids.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Halodoc.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar