7. Tubuh Terasa Lelah
Penyebab setelah makan kemudian ingin tidur adalah asupan karbohidrat yang tinggi.
Diketahui tubuh terasa lelah termasuk salah satu tanda asupan karbohidrat terlalu tinggi.
Jika asupan karbohidrat tinggi maka akan memengaruhi gula darah. Tubuh akan kekurangan energi dan menyebabkan perasaan lelah.
Nah, sekarang sudah tahu ya, Kids, apa saja tanda-tanda tubuh kelebihan karbohidrat yang bisa memicu penyakit serius.
(Penulis: Shintaloka Pradita Sicca)
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar