Stres bisa dialami oleh siapa saja dan biasanya dianggap sepele, lo.
Saat stres tubuh memproduksi hormon adrenalin sehingga membuat jantung bekerja lebih keras.
Jika stres enggak dikelola dengan baik maka bisa memicu serangan jantung.
Stres yang berlebihan bisa diatasi dengan cara menurunkan tingkat stres dengan cara mengikuti ritual relaksasi atau yoga dan mencari tempat curhat.
3. Rutin Mengecek Tekanan Darah
Deteksi dini merupakan salah stau pencegahan yang sangat diperlukan.
Hal ini bertujuan untuk mempercepat penanganan medis dan mencegah komplikasi fatal yang mungkin terjadi.
Deteksi dini yang bisa dilakukan adalah rutin mengecek tekanan darah setiap harinya.
Baca Juga: Jaga Kesehatan Jantung, 6 Makanan Ini Baik untuk Membersihkan Pembuluh Darah
Source | : | Kompas.com,Halodoc.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar