Susu bisa menghambat cara kerja dan efektivitas obat, Kids.
Susu mengandung kalsium. Nah, kandungan kalsium ini bisa menghambat kinerja obat tiroid.
2. Jus Buah
Jus buah memang mengandung banyak vitamin bagi tubuh. Namun, mengonsumsi jus buah setelah minum obat justru enggak baik.
Mengonsumi jus buah bisa menyebabkan terganggunya ketahanan tubuh terhadap obat.
3. Minuman Olahraga
Minuman olahraga adalah jenis minuman yang bisa mengisi kembali glukosa, cairan, dan elektrolit yang hilang selama berolahraga.
Sama seperti susu, kandungan kalium pada minuman olahraga bisa membahayakan kalau dikonsumsi bersama obat.
Baca Juga: Inilah Efek Samping yang Dirasakan Jika Sembarangan Minum Obat Pereda Nyeri
4. Kafein
Sebaiknya, jangan mengonsumsi obat dengan minuman yang mengandung kafein, Kids, misalnya cokelat.
Cokelat yang dikonsumsi saat kita menderita batuk dan pilek akan mengakibatkan pembentukan mukus atau lendir yang berlebihan.
Source | : | GridKids.id |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar