GridKids.id - Argentina merupakan salah satu negara yang terletak di Amerika Selatan.
Argentina merupakan negara ke-8 terbesar di dunia yang penduduknya mayoritas orang Eropa dan orang Mestizo.
Bangsa Eropa yang mendiami Argentina adalah bangsa Italia dan Spanyol, sedangkan orang-orang Mestizo adalah campuran Eropa dan Indian Amerika.
Penduduk Argentina menggunakan Bahasa Spanyol sebagai bahasa resminya.
Nama Argentina berasal dari bahasa latin "argentum" yang berarti "perak".
Akar nama Argentina diambil dari kosakata Yunani yaitu "Argentos" yang artinya "bersinar putih".
Penasaran enggak ingin tahu fakta-fakta menarik tentang negara asal pesepakbola kondang dunia Messi ini? Yuk, simak fakta-fakta menarik tentang Argentina berikut ini.
Fakta Menarik Argentina
1. Orang Eropa pertama yang datang ke Argentina adalah Juan Diaz de Solis pada 1516.
Baca Juga: Fakta Unik Venezuela, Negara dengan Harga BBM Lebih Murah daripada Air
Pada era itu beberapa kelompok penduduk pribumi musnah karena penyakit yang dibawa oleh bangsa Eropa pendatang.
2. Argentina mendeklarasikan kemerdekaan dari jajahan Spanyol pada 1816.
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar