GridKids.id - Pembekuan darah merupakan respons alami tubuh yang sebenarnya berfungsi untuk mengentikan atau menyembuhkan luka.
Tetapi, jika pembekuan darah terjadi secara enggak normal, justru akan menyebabkan beragamnya gangguan kesehatan.
Untuk itu, kamu perlu mengetahui apa saja penyebab darah kental serta cara mencegahnya.
Penyebab pembekuan darah
Menggumpalnya darah atau pembekuan darah ini melibatkan trombosit dan protein khusus.
Menggumpalnya darah ini terjadi saat tubuh kita mengalami luka. Setelah penyembuhannya selesai, gumpalan darah akan hilang.
Tetapi, pada kondisi darah kental ini, bisa saja terjadi walau tubuh enggak mengalami luka.
Adapun berbagai risiko yang membuat darah beku pada seseorang, adalah:
1. Karena faktor keturunan.
Baca Juga: 10 Kegiatan dan Kondisi yang Memicu Pembekuan Darah, Ketahui Penyebab dan Gejalanya
2. Mengonsumsi obat-obatan tertentu.
3. Memiliki riwayat penyakit tertentu seperti diabetes, kanker, penyakit jantung, dan gangguan autoimun.
Source | : | alodokter |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar