GridKids.id - Menurut KBBI, vitamin adalah zat yang sangat penting bagi tubuh manusia dan hewan untuk pertumbuhan dan perkembangan.
Tubuh yang kekurangan vitamin bisa mudah sakit dan memiliki daya tahan tubuh yang rendah.
Tahu enggak? Saat tubuh kekurangan vitamin maka akan menunjukkan tanda-tanda tertentu, lo.
Nah, beberapa tanda ini sebaiknya enggak diabaikan agar kesehatan tubuh enggak memburuk.
Yuk, simak informasi di bawah ini tanda tubuh kekurangan vitamin!
Tanda-Tanda Tubuh Kekurangan Vitamin
1. Bad Mood dan Depresi
Apakah kamu sering mengalami mood swing dan stres hingga merasa depresi? Hal ini bisa disebabkan karena kekurangan vitamin D, lo.
Perlu diketahui, selai dari makanan, vitamin D juga bisa didapatkan dari sinar matahari.
Baca Juga: 5 Dampak Buruk Kekurangan Vitamin D pada Tubuh yang Sering Tak Disadari
Untuk mendapatkannya kamu bisa berjemur di bawah sinar matahari supaya risiko bad mood dan depresi bisa dikurangi.
2. Mudah Memar dan Luka Sulit Sembuh
Source | : | cewekbanget.grid.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar