GridKids.id - Menurut KBBI, olahraga adalah gerak badan untuk menguatkan dan menyehatkan tubuh.
Nah, tahu enggak? Ada beberapa olahraga yang membantu panjang umur, lo.
Berolahraga bisa membuat tubuh menjadi sehat dan menghindarkan dari sejumlah gangguan kesehatan.
Bahkan berolahraga atau bergerak secara aktif bisa menghindarkan risiko kematian dini.
Menurut penelitian, olahraga bisa memperpanjang umur. Hal ini berdasarkan intensitas dan frekuensi olahraga setiap orang.
Orang yang beroilahraga minimal 150 menit per minggu memiliki risiko kematian 28 persen lebih rendah.
Nah, apa saja olahraga yang bisa memperpanjang umur? Simak informasinya di bawah ini, ya.
1. Bulu Tangkis
Bulu tangkis atau badminton merupakan salah satu jenis olahraga yang bisa membantu memperpanjang umur hingga 6, 2 tahun.
Baca Juga: Sering Tak Disadari, Ternyata 5 Kegiatan Menyenangkan Ini Bisa Memperpanjang Umur
Bulu tangkis memiliki manfaa kesehatan seperti mengoptimalkan pembuluh darah dan fungsi jantung serta meningkatkan kapasitas paru-paru.
2. Bersepeda
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar