GridKids.id - Kids, ketika kamu ingin membeli suatu barang biasanya kamu akan membayar harga yang sudah ditentukan.
Namun, jika kamu membeli beberapa barang di pasar tradisional kamu bisa melakukan tawar-menawar dengan penjualnya secara langsung.
Penjual akan memeroleh untung dan rugi dari barang-barang yang dijualnya pada para pembeli.
Pembeli tak hanya fokus pada penjualan tapi juga pembelian, karena untuk bisa menjual persediaan atau stok barang seorang penjual harus mengeluarkan modal terlebih dulu.
Nah, Kids, kali ini kamu akan diajak belajar tentang cara menghitung harga dan persentase keuntungan dan kerugian. Yuk, simak penjelasan lengkapnya di bawah ini, Kids.
Pengertian Harga
Menurut Kotler dan Armstrong, harga dalam arti sempit adalah jumlah yang ditagihkan atas suatu produk atau jasa.
Sedangkan dalam artian luas, harga adalah jumlah semua nilai yang diberikan oleh pelanggan untuk mendapatkan keuntungan dari memiliki atau menggunakan suatu produk atau jasa.
Harga penjualan merupakan harga yang diberikan oleh pedangan pada pembelinya. Sedangkan harga pembelian adalah harga barang dari pabrik atau tempat yang mengadakan barang itu.
Baca Juga: Faktor Penyebab Harga Tiket Transportasi Melambung ketika Musim Liburan, Ekonomi Kelas 7 SMP
Rumus Menghitung Harga
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar