2. Ikan Tuna
Salah satu makanan sehat bagi otak adalah ikan.
Nah, ikan yang dikonsumsi secara berlebihan enggak baik bagi kesehatan otak, lo.
Ikan seperti tuna, makarel, dan hiu memiliki tingkat kandungan merkuri yang lebih tinggi dibanding makanan laut lainnya.
Seseorang dengan kadar metal berat seperti merkuri yang lebih tinggi pada aliran darah bisa mengalami penurunan fungsi kognitif sebesar 5%.
Kamu masih bisa mengonsumsi ikan namun dengan membatasi konsumsinya.
3. Gorengan
Diketahui gorengan enggak baik bagi kesehatan tubuh secara umum, Kids.
Makanan yang digoreng seperti kentang dan ayam yang dikonsumsi terlalu sering bisa memengaruhi fungsi kognitif tubuh.
Source | : | cewekbanget.grid.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar