GridKids.id - Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), metabolisme adalah pembentukan dan penguraian zat di dalam badan yang memungkinkan berlangsungnya hidup.
Metabolisme menjadi salah satu komponen penting untuk membakar kalori.
Tubuh yang memiliki sistem metabolisme yang baik dapat menunjang sistem kerja tubuh.
Nah, sebaliknya jika proses metabolisme melemah maka fungsi tubuh juga ikut melemah, lo.
Hal ini dapat diketahui dengan mengenali tanda-tanda yang terjadi pada tubuh.
Simak informasi berikut ini mengenai gejala-gejala metabolisme melemah dan cara memperbaiki.
Tanda-Tanda Metabolisme Tubuh Melemah
Berikut ini merupakan beberapa tanda-tanda yang dirasakan oleh tubuh jika metabolisme melemah, yaitu:
1. Rambut mengalami kerontokan
Baca Juga: Sering Dianggap Tak Sehat, Ternyata Selai Kacang Baik Dikonsumsi Tubuh, Inilah 5 Manfaatnya
2. Berat badan naik
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar