3. Langsung Mengonsumsi Jus Setelah Mengolahnya
Mengonsumsi jus buah dapat lebih baik dikonsumsi setelah mengonsumsinya. Kebiasaan menyimpan jus buah dalam kulkas dapat menyebabkan bakteri dapat berkembang.
Di samping itu, buah akan mengalami oksidasi sehingga jumlah vitamin di dalamnya berkurang.
Sebaiknya langsung mengonsumsi jus buah setelah dibuat untuk mendaoat asupan nutrisi dan vitamin secara optimal.
4. Memenuhi Nutrisi dengan Bahan Makanan Lainnya
Mengonsumsi jus buah enggak berarti sudah memenuhi asupan nutrisi harian, Kids.
Oleh karena itu, meski sudah minum jus kamu juga perlu mengonsumsi protein dan karbohidrat.
Jika sehari-hari hanya mengonsumsi jus buah maka akan menyebabkan kekurangan nutrisi.
Nah, itulah beberapa informasi mengenai cara tepat mengonsumsi jus buah agar enggak membahayakan tubuh.
Baca Juga: Hindari 2 Bahan Ini, Inilah Cara yang Benar Membuat Jus Buah
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar