GridKids.id - Pernahkah kamu pernah merasakan rasa lapar setelah bangun tidur?
Bahkan tubuh terasa lemas dan lesu meski sudah tidur lama. Namun, mengapa masih merasa kelaparan?
Selera makan dipengaruhi oleh kadar hormon dan kadar glukosa dalam tubuh.
Ketika kadar gula tubuh menurun maka terjadi peningkatan hormon ghrelin yang memicu rasa lapar.
Baca Juga: Bukannya Bikin Kenyang, 5 Makanan Ini Justru Bikin Lapar Lagi Setelah Dikonsumsi
Sementara, ketika terjadi peningkatan kadar glukosa pada darah maka hormon leptin akan menekan selera makan.
Ternyata ada beberapa faktor yang menyebabkan timbulnya rasa lapar setelah bangun tidur. Penyebab ini berasal dari kebiasaan hidup yang buruk.
Yuk, untuk lebih lengkapnya simak informasi berikut ini ya, Kids!
Source | : | Kompas.com,Halodoc.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar