GridKids.id - Kids, ternyata ada beberapa makanan yang jadi penyebab diare.
Diare merupakan salah satu penyakit yang gejalanya seperti buang air besar (BAB) berair, perut mulas, hingga kembung.
Umumnya diare dipicu oleh sejumlah virus dan bakteri dari makanan dan dikeluarkan oleh tubuh.
Baca Juga: Banyak Ditemukan di Indonesia, Ini 5 Khasiat Mengonsumsi Daun Melinjo Bagi Kesehatan
Oleh sebab itu, makanan penyebab diare harus dihindari karena bisa menganggu aktivitas.
Selain itu, makanan penyebab diare sendiri berbeda-beda setiap orang,tetapi umumnya diare disebabkan dari makanan pedas hingga sayuran tertentu, Kids.
Lantas, apa saja makanan penyebab diare? Yuk, kita cari tahu.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar