GridKids.id - Kucing sering bertingkah aneh namun dianggap sebagai hal yang menggemaskan.
Yap, apa kamu pernah mengamati bagaimana perilaku kucing saat berada didekatmu?
Hewan berbulu yang lucu ini sering memperlihatkan tingkah lucunya lewat suara mengeong, gerakan ekornya hingga langkahnya.
Baca Juga: Jangan Beri 4 Jenis Makanan Ini pada Kucing Peliharaan, Ternyata Bisa Menyebabkan Keracunan
Nah, kamu mungkin pernah bertanya-tanya mengapa kucing suka mengikuti langkah kita tiap kali kita berjalan.
Terlihat lucu bagi pemilik, namun sebagian besar hal ini juga dianggap sebagai hal yang mengganggu.
Lalu, apa alasan kucing yang suka mengikuti langkah kita tiap kali kita berjalan? Yuk, cari tahu alasannya di sini!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar