Kelas 5 dan Kelas 6
A. Numerasi
Bilangan
1. Representasi
2. Sifat Urutan
Mengurutkan beberapa bilangan yang dinyatakan dalam bentuk yang berbeda. (3 Soal)
3. Operasi
Menghitung hasil penjumlahan/pengurangan/perkalian/pembagian
Geometri dan Pengukuran
1. Bangun Geometri
2. Pengukuran
Mengenal dan menggunakan satuan kecepatan dan debit. (5 Soal)
Aljabar
1. Persamaan dan Pertaksamaan
Menyelesaikan persamaan linier 1 variabel (misal 2x + 3 = 7). (8 Soal)
2. Relasi dan Fungsi (termasuk Pola Bilangan)
Menentukan suku ke-n pada suatu pola bilangan sederhana. (1 Soal)
3. Rasio dan Proporsi
Menggunakan rasio/skala untuk menentukan nilai/bilangan yang tidak diketahui. (1 Soal)
Data dan Ketidakpastian
1. Data dan Representasinya
Membaca (= informasi memetik dari) data yang disajikan dalam bentuk tabel, diagram batang, dan diagram lingkaran (termasuk pula cara pengumpulan data dan cara penyajiannya) (3 Soal).
Baca Juga: Benarkah Belajar Lebih Efektif Jika Dibarengi dengan Mendengarkan Musik? Begini Penjelasannya
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar