Cara mengatasi Dysania
Salah satu penyebab dysania adalah depresi sehingga untuk mengatasinya perlu mengonsumsi obat antidepresan.
Namun, obat ini hanya bisa diberikan apabila seseorang melakukan pemeriksaan medis ke dokter atau psikiatri.
Jika dysania enggak diatasi dan dibiarkan berlarut-larut, maka depresi akan semakin memburuk.
Selain mengonsumsi obat antidepresan, beberapa hal yang bisa dilakukan untuk meredakannya adalah mencoba menyempatkan diri untuk melakukan kegemaran atau hobi, luangkan waktu untuk libur dan beristirahat, luangkan waktu untuk orang-orang tersayang.
Baca Juga: Sensitif dan Gampang Menangis? Mungkin Tanpa Disadari Kamu Sedang Mengalami Hal Ini
Itulah tadi uraian tentang dysania, suatu kondisi yang menyebabkan seseorang enggan untuk bangun dari tempat tidurnya.
Salah satu kondisi yang dianggap menjadi penyebab utama dysania adalah depresi. Perhatikan gejala yang muncul dan jangan ragu untuk mencari pertolongan medis jika diperlukan.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | klikdokter.com,kids.grid.id |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar